Nokia Ovi Maps Navigation. Mulai hari ini, Nokia memberlakuan Navigasi Ovi Maps-nya tanpa biaya alias gratis. Navigasi Ovi Maps gratis ini berlaku diseluruh dunia dan berlaku pada hampir 20 juta smartphone Nokia yang telah terinstall Nokia Ovi Maps.
Sebelumnya Nokia mengenakan biaya untuk pengoperasian Navigasi Ovi Maps. Tapi sekarang Nokia Ovi Maps dapat dinikmati secara gratis. Nokia Ovi Maps Navigation telah meng-cover sampai dengan 74 negara dengan 46 bahasa untuk Navigasi "turn-by-turn", dan juga peta tanpa navigasi yang telah meng-cover hingga 180 negara.
Dikenakannya charge atau biaya sempat membuat para penggunan Nokia Navigasi Ovi Maps merasa keberatan untuk membayar biaya navigasi. Menurut mereka itu teramat tidak pantas. Mungkin mereka membandingkannya dengan aplikasi Google Maps yang tidak pernah memungut bayaran. Bisa jadi, ini adalah pertarungan antara Nokia Ovi Maps dan Google Maps.
Download dan update aplikasi terbarunya disini (klik link)
Dibutuhkan Tenaga Sablon Domisili Klaten dan Jogja
12 years ago
No comments:
Post a Comment